Rabu, 19 Maret 2008

Tips Kesehatan: Menghadapi Anak Kejang

Kejang demam adalah kejang yang timbul pada saat bayi atau anak (6 bulan sampai 6 tahun) mengalami demam akibat proses di luar intracranial tanpa infeksi sistem saraf pusat. Bagaimana menghadapinya?

1. Usahakan jangan panik.

2. Apabila anak berada dalam posisi telentang, miringkan anak ke salah satu sisi tubuhnya.

3. Ketahui dengan pasti apakah anak sedang mengalami kejang atau tidak.

4. Jangan memberikan minuman apapun saat anak kejang untuk menghindari cairan masuk ke dalam paru-paru.

5. Gunakan obat pertolongan pertama pada kejang melalui duburnya, jika punya (mintalah pada dokter untuk persediaan).

6. Segera bawa berobat ke fasilitas pelayanan terdekat (dr Jeanne-Roos Tikoalu, Sp.A).

Source: Majalah Health First, Vol.1 Januari-Maret 2008, Pondok Indah HealthCare Group

Related Posts by Categories



Widget by Hoctro | Jack Book

2 komentar:

  1. Longgarkan jg pakaian anak,bilamana terlalu ketat..Jangan lupa mengukur suhu anak,saat kejang sehingga kita tahu pada suhu berapa anak biasanya mulai kejang.
    Salam kenal. ^_^

    BalasHapus
  2. Thanks you masukannya, Om Andri :)

    BalasHapus